Visi dan Misi
- Minggu, 15 Januari 2023
- Berita Pengumuman Sekilas-info
- MTs Al Mubarok
- 0 komentar
Visi Madrasah
Terwujudnya peserta didik yang kuat dalam aqidah, beramal dengan ilmu dan unggul dalam prestasi
Misi Madrasah
- Mempersiapkan peserta didik yang beriman dan bertakwa
- Memberi motivasi kepada peserta didik untuk menghayati ajaran islam dan mampu mengaktualisasi dalam kehidupan sehari-hari.
- Membina peserta didik untuk mengembangkan potensi diri.
- Mengembangkan potensi didik dan tenaga kependidikan.
- Mempersiapkan peserta didik yang cerdas, kreatif, Kompetitif, dan Mandiri.